Senin, 06 Juni 2011

Jenis-jenis Ciuman

Ciuman menekan
Ciuman yang dilakukan dengan menekankan bibirnya kuat-kuat pada bibir pasangan.
http://musikpribumi.files.wordpress.com/2008/05/maia-ahmad-ciuman.jpg

Ciuman botol bayi
Ciuman yang dilakukan seseorang dengan menyedot bibir pasangannya laksana bayi sedang menyedot botol susunya.
http://stay4liv.files.wordpress.com/2009/04/f_lolm_1a9c307.jpg

Ciuman sedot penuh
Ciuman yang dilakukan dengan cara menyedot penuh-penuh pada mulut masing-masing pasangan. Caya ciuman ini memang sedikit eksperimental, namun tidak ada salahnya untuk dicoba oleh sang pencinta guna mendapatkan sensasi "rasa" ciuman yang lain.
http://www.kapanlagi.com/p/kissing_styletraxx.jpg

Ciuman gelembung
Kebalikan dari ciuman sedot penuh yang juga bersifat eksperimental. Ciuman ini dilakukan dengan saling meniup mulut pasangan hingga kedua pipi masing-masing menggelembung membulat. Masih dalam posisi berciuman, masing-masing pasangan kemudian mengempiskan gelembung di mulutnya tersebut.
http://omdimas.com/wp-content/uploads/2009/05/ciuman.jpg

Ciuman cukur tertutup
Ciuman yang dilakukan seseorang dengan membawa "lidah" pasangannya ke dalam mulutnya sendiri, kemudian "menjepit" lidah itu dengan gigi-giginya. Selanjutnya, dengan gigi-giginya itu pula ia "mencukur" lidah pasangannya tersebut dengan bergerak maju mundur sesuai juluran lidah pasangannya.
http://www.filmpendek.com/wp-content/uploads/2009/05/ciuman-dewipersik-alditaher.gif

Ciuman meluncur
Ciuman yang tidak pada satu bagian tubuh pasangannya semata, melainkan terus "meluncur" ke bagian-bagian tubuhnya yang lain. Bisa saja semula mencium bibir pasangannya, namun kemudian diteruskan ke pipi, leher, bahu, dada, payudara, dan terus meluncur ke tempat-tempat lainnya untuk semakin membakar gairah diri dan pasangannya.
http://bangmaston.files.wordpress.com/2009/03/ciuman-leher1.jpg

Tidak ada komentar:

Posting Komentar